10 Kumpulan Kata-kata atau Quotes di Drama Korea Vincenzo

quotes Vincenzo

Vincenzo adalah drama Korea terbaru yang akan tayang pada tanggal 20 Februari 2021. Drama ini dibintangi oleh aktris terkenal yakni Song Joong-Ki, Jeon Yeo-Bin dan Taec Yeon.

Drama Korea Vincenzo bercerita tentang Park Joo-Hyeong adalah seorang anak kecil berusia 8 tahun yang diadopsi dan pergi ke Italia.

Dia sekarang sudah dewasa dan memiliki nama Vincenzo Casano yang diperankan oleh Song Joong-Ki.

Vincenzo Casano adalah seorang pengacara yang bekerja untuk mafia sebagai seorang consigliere. Karena terjadi perang antar mafia dia melarikan diri ke Korea Selatan.

Baca Juga: Drama Korea Vincenzo: Sinopsis, Detail Tentang Drama dan Detail Tentang Pemain

Berikut ini kumpulan kata-kata di dalam drama korea vincenzo

“Ada orang yang rela dihukum padahal tak berdosa dan ada juga orang yang sangat berdosa, tetapi hidup tanpa rasa bersalah”

“Suatu saat aku akan menang jika terus berjuang”

“Saat terlalu sering memanipulasi kebenaran, kamu akan buta dengan kebenaran yang sesungguhnya”

“Orang yang sering berhasil dari hal kecil, pasti jadi pemenang dihal besar”

“Jangan berusaha keras jika tidak dihargai”

“Aku suka pria berselera bagus daripada yang keras kepala”

“Sebagus apapun sebuah rencana, pasti ada kesalahan”

“Penyesalan adalah neraka terjahanam saat masih hidup”

“Tidak semua orang memiliki hidup yang mudah. Meski sudah berusaha, ada kalanya dunia tidak mengizinikanmu bahagia”

“Amarah seorang anak pada orang tua pasti akan menjadi penyesalan”

Like & Share